Kepala Kopdag Kabupaten Temanggung memberikan penjelasan mengenai pedagang pasar yang menerima vaksin sejumlah 636 orang yang kemudian diprioritaskan pada usia 50 tahun ke atas. Pelaksanaan vaksinasi dimulai dari tanggal 17 - 19 Maret 2021 yang melibatkan RS Ngesti Waluyo Parakan, Puskesmas Traji dan Puskesmas Parakan. Semoga pandemi cepat berlalu dan perekonomian bangkit kembali.